Sandiaga Uno Jadi Jurkam Gibran Siap Pimpin Kampanye

Sandiaga Uno Jadi Jurkam Gibran – Kabar politik terbaru datang dari pilkada kota Solo, Jawa Tengah. Salah satu calon pasangan , Gibran Rakabuming Raka , mendapatkan dukungan dari cmd368 Sandiaga Uno.

Sandiaga Uno Jadi Jurkam Gibran

Sandiaga Uno , Wakil Ketua Umum Partai Gerindra mengatakan jika dirinya siap membantu kampanye sang putra Presiden Joko Widodo , Gibran Rakabuming Putra.

Sandiaga Uno Jadi Jurkam Gibran

Hal itu dibenarkan oleh ketua DPC Gerindra Solo, Ardianto Kuswinarno , yang mengatakan jika Sandiaga Uno keluar sebagai Jurkam ( Juru Kampanye ) pasangan Gibran – Teguh berdasarkan keputusan pengurus Gerindra pusat.

Sandiaga Uno Jadi Jurkam Gibran

Salah satu visi dan misi dari pasangan Gibran – Teguh adalah dengan memberdayakan UMKM agar bisa memulihkan kondisi ekonomi dalam keadaan pandemi saat ini.

Visi misi tersebut rasanya cocok dengan Sandiaga Uno yang memiliki fokus yang sama terhadap karir UMKM yang ada di Indonesia.

“Jadi kalau bicara UMKM, Bang Sandi sama mas Gibran sudah pas sekali,” katanya.

Tidak hanya Sandiaga Uno , beberapa politikus level nasional pun turut membantu kampanye pasangan Gibran – Teguh. Mereka adalah Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, Sekjen Hasto Kristiyanto serta Ketua DPP Puan Maharani.

Walaupun masih belum diketahui kampanye jenis apa yang akan mereka lakukan , namun kita bisa memprediksikan jika mereka akan sering melakukan kampanye secara virtual.

Sandiaga Uno Jadi Jurkam Gibran

Pasangan Gibran – Raka yang memiliki nomor urutan 1 , akan melawan calon pasang lainnya yaitu Bagyo Wahyono-FX Supardjo (BaJo).

Pasangan Bagyo Wahyono – FX Supardjo diketahui maju lewat sistem independen setelah berhasil mengumpulkan lebih dari 28 ribu KTP warga.